Bontang
Kebakaran Melanda Rumah Warga di Tanjung Laut Bontang
Kaltimtoday.co, Bontang - Musibah kebakaran melanda rumah warga di daerah Tanjung Laut, Bontang Selatan, Selasa (05/11/2019).
Kebakaran yang menimpah rumah Syahruddin itu, terjadi tepatnya di Jalan Sutan Syahrir, Gang Pesut 1 RT 03, menjelang shalat Isya sekitar pukul 19:00 Wita.
Api dengan cepat melahap rumah tersebut. Warga sekitar turut membantu meredam api bersama petugas pemadam kebakaran.
Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui pasti berapa kerugian yang menimpah rumah warga tersebut.
[BID | RWT]
Related Posts
- Lilin Lupa Dipadamkan, Lemari Plastik Terbakar di Tanjung Laut
- BPBD Bontang Gerak Cepat Tangani Pohon Tumbang di Berebas Tengah
- Jeju dan Bontang Jajaki Kolaborasi Hijau, Rencanakan Hibah Rp155,9 Miliar untuk Proyek Pengelolaan Sampah
- Atap Sekolah TK Yapim Tersapu Angin, BPBD Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem
- Prakiraan Cuaca Bontang dan Sekitarnya Hari Ini, Selasa, 4 November 2025









